Al-qur'an menggambarkan kondisi bangsa arab sebelum islam sebagai fii dhalal al- mubiin, jahiliyyah, a’da’an, dhulumat, dan fasad. jelaskan maksud dari istilah-istilah tersebut!
Jawaban:
Fii dhalal al- mubiin: Menyelimpang dari jalan yang lurus
Jahiliyyah:Jahiliyah merupakan suatu kondisi bangsa Arab sebelum datangnya Islam. Mereka tidak tahu terhadap hakikat Allah dan Rasul-Nya dan berbangga-bangga dengan kemuliaan nasab. Pada saat itu kemaksiatan masih marak ditanah arab
Dhulumat: kebodohan, kekafiran, kesesatan, atau kedurhakaan.
Fasad: berarti kebusukan, korupsi, atau kebobrokan. Dalam konteks Islam ini dapat merujuk pada penyebaran kerusakan di tanah Muslim, korupsi moral terhadap Tuhan, atau mengganggu kedamaian publik.
A'da'an: Kekafiran, menyelewang dari kebenaran